Kepada pencari kerja, angkatan kerja maupun siswa yang telah menamatkan pendidikan ditingkat SLTA yang tidak melanjutkan ke perguruan tinggi, belum mendapatkan pekerjaan, agar dapat menambah ketetampilan di BLK tanpa mengeluarkan biaya pelatihan, alias seluruh biaya ditanggung oleh pemerintah melalui Dana Dekonsentrasi BLK Padang.
Berikut Bidang yang di buka :
1. Teknik Las 3G
2. Teknik Junior Mobil
3. Teknik Junior Sepeda Motor
4. Instalasi Penerangan
5. Desain Grafis
6. Web Programmer
7. Menjahit Pakaian Dasar
Selamat Mencoba :D
Info lowongan kerja:
Ikuti instagram @adsanjaya untuk update lowongan terbaru setiap hari.
0 komentar